Sekda Kota Sawahlunto Dr. dr Ambun Kadri, MKM menjadi Keynote Speaker dalam Acara Deklarasi Moderasi Beragama

Pemerintahan | Selasa, 20 Februari 2024 | Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Sawahlunto
Gambar Berita

Sekretaris Daerah Kota Sawahlunto Dr.dr. Ambun Kadri, MKM, menyampaikan materi tentang program Pemko Sawahlunto untuk menjaga kerukunan antar umat beragama, dalam seminar dan deklarasi moderasi beragama, di Sentra IKM, pada Senin 19 Februari 2024.

Seminar yang diselenggarakan oleh Jaringan Penggerak Moderasi Beragama (JPMB) Sumatera Barat tersebut bertujuan untuk meningkatkan semangat serta kesadaran dalam merawat keharmonisan antar umat beragama, khususnya melalui generasi muda atau Gen Z. 

"Di kota tua ini telah terjaga dengan baik kerukunan antar agama dan budaya. Jadi sekarang tugas kita dan para generasi penerus adalah bagaimana merawat dan mempertahankan awetnya keharmonisan ini, apa yang telah diwariskan kakek nenek kita dahulu jangan sampai rusak di masa kita sekarang ini," kata Sekda Ambun Kadri.

Sekda Ambun menyebut Pemkot Sawahlunto juga terus melakukan sejumlah kebijakan dan program dalam rangka mendukung dan memfasilitasi keharmonisan umat beragama, salah satunya melalui optimalisasi Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) dan lain-lain.

Berita Terkait
Pemko Sawahlunto Gelar Konsultasi Publik Penyusunan Zonasi Kawasan Cagar Budaya Nasional Kota Lama Tambang Batubara
Jumat, 07 November 2025 - Admin Kota Sawahlunto
Wali Kota Sawahlunto Kukuhkan Pengurus DWP Masa Bakti 2014-2029
Jumat, 07 November 2025 - Admin Kota Sawahlunto
Wali Kota Sawahlunto Terima Audiensi World Bank dan PLN bahas Program Transisi Energi Terbarukan
Kamis, 06 November 2025 - Admin Kota Sawahlunto
Wali Kota dan DPRD Tinjau Sekolah Tekankan Kesehatan Mental Pelajar
Kamis, 06 November 2025 - Admin Kota Sawahlunto
Pemko Sawahlunto dan BPJS Ketenagakerjaan Perkuat Sinergi Perlindungan Sosial Tenaga Kerja
Kamis, 06 November 2025 - Admin Kota Sawahlunto

Berita Populer


Thumbnail Berita Populer
Pemerintahan
Persiapan SIMFES-2025: Tim Kebersihan Sawahlunto beserta OPD yang Terkait Bersihkan Taman Silo
Senin, 03 November 2025
Selengkapnya
Thumbnail Berita Populer
Pemerintahan
Wali Kota Sawahlunto Terima Audiensi World Bank dan PLN bahas Program Transisi Energi Terbarukan
Kamis, 06 November 2025
Selengkapnya
Thumbnail Berita Populer
Pemerintahan
Wali Kota dan DPRD Tinjau Sekolah Tekankan Kesehatan Mental Pelajar
Kamis, 06 November 2025
Selengkapnya
Thumbnail Berita Populer
Pemerintahan
Pemko Sawahlunto Gelar Konsultasi Publik Penyusunan Zonasi Kawasan Cagar Budaya Nasional Kota Lama Tambang Batubara
Jumat, 07 November 2025
Selengkapnya