Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto, Dr. Zefnihan, AP, M.Si, tinjau pelaksanaan rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara Pemilihan Umum (Pemilu) tahun 2024

Pemerintahan | Rabu, 28 Februari 2024 | Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Sawahlunto
Gambar Berita
Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto, Dr. Zefnihan, AP, M.Si, meninjau pelaksanaan rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara Pemilihan Umum (Pemilu) tahun 2024 yang dilaksanakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Sawahlunto. Rapat pleno ini berlangsung di aula Gedung IKM Sawahlunto pada hari Selasa, 27 Februari 2024.
Pj. Wali Kota Sawahlunto berharap penyelenggaraan rapat pleno terbuka tersebut dapat berjalan dengan lancar dan tertib serta seluruh peserta rapat dapat menjaga kondusifitas dan menerima hasil rekapitulasi dengan lapang dada.
Berita Terkait
Wali Kota Sawahlunto Lepas Kepala Kejari Andarias D'Orney Yang Dimutasi ke Tempat Tugas Baru
Rabu, 16 Juli 2025 - Admin Kota Sawahlunto
Wali Kota Sawahlunto Sampaikan Nota Jawabannya atas Pemandangan Umum Fraksi- Fraksi DPRD Kota Sawahlunto terkait 2 Ranperda Kota Sawahlunto
Senin, 14 Juli 2025 - Admin Kota Sawahlunto
5 Fraksi DPRD Kota Sawahlunto Sampaikan Pandangan Umum terhadap Nota Pengantar Wali Kota Sawahlunto terkait dengan 2 Ranperda Kota Sawahlunto
Selasa, 08 Juli 2025 - Admin Kota Sawahlunto
Pemko Sawahlunto Sambut Komandan Kodim Baru, Tegaskan Sinergi Untuk Pembangunan dan Stabilitas Daerah
Selasa, 08 Juli 2025 - Admin Kota Sawahlunto
Pemko Sawahlunto Matangkan RPJMD 2015-2029 dan Evaluasi Indeks Inovasi Daerah
Senin, 07 Juli 2025 - Admin Kota Sawahlunto

Berita Populer


Thumbnail Berita Populer
Hari Lingkungan Hidup
Puncak Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia tahun 2025
Kamis, 26 Juni 2025
Selengkapnya
Thumbnail Berita Populer
Pemerintahan
Wali Kota Sawahlunto Sampaikan Nota Jawabannya atas Pemandangan Umum Fraksi- Fraksi DPRD Kota Sawahlunto terkait 2 Ranperda Kota Sawahlunto
Senin, 14 Juli 2025
Selengkapnya
Thumbnail Berita Populer
Olahraga
Talawi Putra FC Juara, Wali Kota Sawahlunto Tutup Turnamen Wali Kota Cup 2025
Rabu, 16 Juli 2025
Selengkapnya
Thumbnail Berita Populer
Pemerintahan
Wali Kota Sawahlunto Lepas Kepala Kejari Andarias D'Orney Yang Dimutasi ke Tempat Tugas Baru
Rabu, 16 Juli 2025
Selengkapnya