Lomba Porseni Guru dan Murid TK dan RA
Pendidikan

Lomba Porseni Guru dan Murid TK dan RA

Minggu, 26 Februari 2023 Admin Disdik

Selama dua hari, dimulai hari Jum’at sampai dengan Sabtu (24 s/d 25 Februari 2023) bertempat di SKB Kota Sawahlunto, Bidang PAUD dan PNF Dinas Pendidikan Kota Sawahlunto telah melaksanakan kegiatan yaitu Lomba Porseni Guru dan Murid TK dan RA. Acara terbagi menjadi dua lomba. Lomba untuk guru dan lomba unuk murid. Lomba untuk guru diantaranya yaitu lomba cipta puisi, lomba bercerita, lomba pembuatan alat peraga pembelajar, dan lomba senam Irama. Sedangkan untuk siswa yaitu lomba senam profil pancasila.  Melalui kegiatan ini Kabid PAUD dan PNF, ibu Rina Nasri, S.Km berharap berharap terwujudnya guru yang berkualitas dan murid yang kreatif. 

Berita Populer


Sawahlunto Tuntaskan Penilaian Adipura Tahap II 2025 di Tengah Guyuran Hujan
Monitoring
Sawahlunto Tuntaskan Penilaian Adipura Tahap II 2025 di Teng...
27 Nov 2025 Baca Selengkapnya
Sawahlunto Tuntaskan Penilaian Adipura Tahap II 2025 di Tengah Guyuran Hujan
Monitoring
Sawahlunto Tuntaskan Penilaian Adipura Tahap II 2025 di Teng...
27 Nov 2025 Baca Selengkapnya
PKPU Nomor 3 Tahun 2025 Ditetapkan, Ketua DPRD  Kota Sawahlunto Ikuti Sosialisasi
Pemerintahan
PKPU Nomor 3 Tahun 2025 Ditetapkan, Ketua DPRD Kota Sawahlu...
17 Des 2025 Baca Selengkapnya
Perusahaan Tambang Sawahlunto  Kolaborasi Dukung  Rehabilitasi RSUD Melalui  Program CSR
Pemerintahan
Perusahaan Tambang Sawahlunto Kolaborasi Dukung Rehabilita...
27 Okt 2025 Baca Selengkapnya