DPRD Sawahlunto Sampaikanlah Pemandangan Umum Fraksi Terhadap Ranperda APBD 2026

Pemerintahan | Selasa, 25 November 2025 | Admin Kota Sawahlunto
Gambar Berita

Sawahlunto, Senin, 24 November 2025 — Wali Kota Sawahlunto, Riyanda Putra, menghadiri Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Sawahlunto dengan agenda Penyampaian Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Sawahlunto Tahun Anggaran 2026.

Rapat paripurna yang berlangsung di Ruang Sidang Utama DPRD Kota Sawahlunto tersebut merupakan salah satu tahapan penting dalam proses penyusunan APBD 2026. Pada kesempatan itu, seluruh fraksi menyampaikan pemandangan umum, pandangan kritis, serta berbagai masukan strategis guna penyempurnaan rancangan anggaran sebelum memasuki tahap pembahasan lanjutan antara pihak legislatif dan eksekutif. 

Berita Terkait
Pemko Sawahlunto Salurkan Bantuan UEP Untuk Warga Difabel Di Silungkang
Rabu, 26 November 2025 - Admin Kota Sawahlunto
Pemko Sawahlunto Terima Audiensi Apesisto Bahas Penguatan Fasilitas Pasar Kuliner Taman Silo
Selasa, 25 November 2025 - Admin Kota Sawahlunto
Sawahlunto Lolos ke Penilaian Tahap II Adipura, Optimis Raih Hasil Terbaik!
Senin, 24 November 2025 - Admin DPKPPLH
Wali Kota Hadiri Musda XI Golkar Sawahlunto, Perkuat Sinergi Pembangunan Daerah
Minggu, 23 November 2025 - Admin Kota Sawahlunto
Jefri Hibatullah Buka Sosialisasi Posbankum di Kelurahan Air Dingin
Jumat, 21 November 2025 - Admin Kota Sawahlunto

Berita Populer


Thumbnail Berita Populer
Pemerintahan
Sawahlunto Lolos ke Penilaian Tahap II Adipura, Optimis Raih Hasil Terbaik!
Senin, 24 November 2025
Selengkapnya
Thumbnail Berita Populer
Pemasangan dan pemeliharaan Listrik PJU
Pemasangan Tiang Penerangan Jalan Umum (PJU)
Sabtu, 22 November 2025
Selengkapnya
Thumbnail Berita Populer
LITERASI
Penutupan Festival Literasi 2025 oleh Rovanly Abdams
Minggu, 23 November 2025
Selengkapnya
Thumbnail Berita Populer
Pemerintahan
Wali Kota Hadiri Musda XI Golkar Sawahlunto, Perkuat Sinergi Pembangunan Daerah
Minggu, 23 November 2025
Selengkapnya