Wali Kota Sawahlunto Riyanda Putra bersama Wakil Wali Kota Jeffry Hibatullah hadiri  halal bi halal suku Payobadar IV Kenagarian Kolok
Keagamaan

Wali Kota Sawahlunto Riyanda Putra bersama Wakil Wali Kota Jeffry Hibatullah hadiri halal bi halal suku Payobadar IV Kenagarian Kolok

Kamis, 03 April 2025 Admin Kota Sawahlunto
Wali Kota Sawahlunto Riyanda Putra bersama Wakil Wali Kota Jeffry Hibatullah menghadiri undangan silahturahmi halal bi halal suku Payobadar IV Kenagarian Kolok, yang diselenggarakan di Los Pasar Kolok, pada Kamis 03 April 2025.
Wali Kota Riyanda menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada seluruh masyarakat Kenagarian Kolok khususnya suku Payobadar IV atas dukungan dan peran serta dalam pembangunan kota.
Wali Kota Riyanda juga mendukung penyelenggaraan kegiatan adat dan budaya tersebut, yang bernilai penting terutama bagi generasi muda agar lebih mengetahui dan memahami tentang wawasan mengenai kekayaan sejarah dan budaya dari adat Minangkabau.

Berita Populer


Sawahlunto Tuntaskan Penilaian Adipura Tahap II 2025 di Tengah Guyuran Hujan
Monitoring
Sawahlunto Tuntaskan Penilaian Adipura Tahap II 2025 di Teng...
27 Nov 2025 Baca Selengkapnya
Sawahlunto Tuntaskan Penilaian Adipura Tahap II 2025 di Tengah Guyuran Hujan
Monitoring
Sawahlunto Tuntaskan Penilaian Adipura Tahap II 2025 di Teng...
27 Nov 2025 Baca Selengkapnya
PKPU Nomor 3 Tahun 2025 Ditetapkan, Ketua DPRD  Kota Sawahlunto Ikuti Sosialisasi
Pemerintahan
PKPU Nomor 3 Tahun 2025 Ditetapkan, Ketua DPRD Kota Sawahlu...
17 Des 2025 Baca Selengkapnya
Sertijab Kepala Dinas PKP2LH Sawahlunto, Maizir, ST Resmi Gantikan Adrius Putra, S.Pt
Pemerintahan
Sertijab Kepala Dinas PKP2LH Sawahlunto, Maizir, ST Resmi Ga...
08 Jan 2026 Baca Selengkapnya