Ketua GOW Provinsi Sumbar Ny. Fitria Amalia Audy verifikasi lapangan ke Dasawisma Kelurahan Durian II Kecamatan Barangin Kota Sawahlunto

Penilaian | Senin, 26 Februari 2024 | Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Sawahlunto
Gambar Berita
Tim penilai dasawisma berprestasi tingkat Provinsi Sumatera Barat yang dipimpin oleh Ketua GOW Provinsi Sumbar Ny. Fitria Amalia Audy melakukan verifikasi lapangan ke Dasawisma Kelurahan Durian II Kecamatan Barangin Kota Sawahlunto, pada Jum'at 23 Februari 2024.
Tim penilai tersebut didampingi oleh Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si didampingi Pj Ketua TP-PKK Ny Erly Wirdayani Zefnihan.
Pj Wako Zefnihan menyebut, keberadaan kelompok dasawisma memiliki peran penting ditengah-tengah masyarakat.
Pemko Sawahlunto disampaikan Pj Wali Kota Zefnihan memberi perhatian khusus dan dukungan pada perkembangan dasawisma karena dinilai efektif dalam membantu memberdayakan masyarakat khususnya kaum ibu.
Berita Terkait
Forum Konsultasi Publik Tahun 2024 Dinas PMPTSPNaker
Rabu, 29 Mei 2024 - Admin PTSP-NAKER
Pj Walikota Zefnihan kunjungi Puskesmas Talawi
Selasa, 02 Januari 2024 - Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Sawahlunto
Sekretaris Daerah Kota Sawahlunto Dr.dr. Ambun Kadri, MKM, mendampingi tim surveyor re-akreditasi Puskesmas Kolok dan Puskesmas Talawi
Jumat, 15 Desember 2023 - Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Sawahlunto
Sekretaris Daerah Kota Sawahlunto Dr.dr. Ambun Kadri, MKM, menyambut kedatangan tim surveyor re-akreditasi Puskesmas Sungai Durian
Rabu, 13 Desember 2023 - Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Sawahlunto
Pemko Sawahlunto berikan dukungan kepada RSUD Kota Sawahlunto dalam Survei Akreditasi oleh LAM -KPRS
Rabu, 08 November 2023 - Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Sawahlunto

Berita Populer


Thumbnail Berita Populer
Olahraga
Sawahlunto Resmikan Venue Paralayang, Dorong Olahraga Dirgantara dan Ekonomi Lokalnya
Senin, 30 Juni 2025
Selengkapnya
Thumbnail Berita Populer
Event
Koni Sawahlunto Gelar Lomba Foto dan Video Piala Wali Kota Cup 1 Tahun 2025,Total Hadiah 3 Juta Rupiah
Minggu, 29 Juni 2025
Selengkapnya
Thumbnail Berita Populer
Pelaksanaan Apel dan Rapat
Wali Kota Sawahlunto Hadiri Upacara HUT ke 79 Bhayangkara: Tekankan Sinergi Keamanan Pembangunan Daerah
Selasa, 01 Juli 2025
Selengkapnya