Simfest merupakan salah satu rangkaian iven yang diselenggarakan dalam rangka menyemarakkan Hari Jadi Kota Sawahlunto. Pada iven tersebut menampilkan berbagai musisi khususnya dari musik etnik, dari berbagai negara Eropa, Asia dan Amerika, termasuk juga yang berasal dari Indonesia.