Penutupan Program Indonesia Teaching Fellowship 2024 Kota Sawahlunto

Pendidikan | Rabu, 17 Juli 2024 | Admin Kota Sawahlunto
Gambar Berita

Pada hari Selasa 16 Juli 2024 telah dilaksanakan Kegiatan Penutupan program pelatihan Indonesia Teaching Fellowship 2024 yang berlangsung di Gedung MKB Kota Sawahlunto. 

Acara di hadiri  oleh Kepala Dinas Pendidikan, Pj Wali Kota diwakili oleh Asisten 2 Bapak Marwan, diikuti oleh peserta yang terdiri dari 50 orang guru SD dan SMP se Kota Sawahlunto 

Program Fellowship Teaching merupakan pelatihan untuk mengembangkan sumber daya manusia dan kompetensi guru dalam era serba digital. 

Dalam acara ini juga diberikan beberapa kategori penghargaan, 1. The best teacher (2 org) 2. Best mission implementation (4 org ) 3. Most improve teacher (2 org) 4. Most aktive (2 orang)

Selain itu dalam kegiatan ini juga diadakan penandatanganan MOU pemerintah Kota Sawahlunto melalui dinas pendidikan dengan  Ruang Guru, diharapkan dengan adanya program ini dapat meningkatkan kompetensi guru di era serba digital ini.

Berita Terkait
Pengumuman Penerima Reward Pemuda Berprestasi Bidang Akademik Tahun 2024
Rabu, 17 Juli 2024 - Admin Disparpora
Monitoring Hari Pertama Sekolah Tahun Pelajaran 2024/2025
Senin, 15 Juli 2024 - Admin Disdik
O2SN Ajang Siswa Untuk Berkreasi dan Berprestasi
Selasa, 11 Juni 2024 - Admin Kota Sawahlunto
Anak- anak berprestasi di Desa Silungkang Oso akan diberi reward
Senin, 10 Juni 2024 - Admin Kota Sawahlunto
11 Rombel disediakan SMK Negeri 2 Sawahlunto untuk peserta didik Tahun Pelajaran 2024-2045
Kamis, 06 Juni 2024 - Admin Kota Sawahlunto

Berita Populer


Data tidak ditemukan.