Penjabat Wali Kota Sawahlunto Fauzan Hasan, S.STP, M.Si, melepas tim PS Pemko Sawahlunto ke laga final Kejuaraan Sepakbola Piala Gubernur Sumbar Cup 2024

Olahraga | Selasa, 17 Desember 2024 | Admin Kota Sawahlunto
Gambar Berita
Penjabat Wali Kota Sawahlunto Fauzan Hasan, S.STP, M.Si, melepas tim PS Pemko Sawahlunto yang akan berangkat mengikuti pertandingan laga final Kejuaraan Sepakbola Piala Gubernur Sumbar Cup 2024, pada Selasa 17 Desember 2024 di Balaikota.
Pj Wali Kota Fauzan Hasan mengapresiasi dan berterima kasih kepada tim PS Pemko Sawahlunto yang sudah bertanding dan berjuang dengan baik sehingga sudah lolos sampai ke babak final.
Berita Terkait
Wali Kota Dukung Kejuaraan Tenis Meja dan Promosikan Sport Tourism Sawahlunto
Sabtu, 19 April 2025 - Admin Kota Sawahlunto
Wali Kota Sawahlunto Riyanda Putra terima aspirasi yang disampaikan Ketua KONI Kota Sawahlunto
Senin, 10 Maret 2025 - Admin Kota Sawahlunto
Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Fauzan Hasan, S.STP, M.Si serahkan bantuan uang saku untuk pelatih dan atlet PON XXI Aceh-Sumut Tahun 2024
Selasa, 03 September 2024 - Admin Kota Sawahlunto
Sebanyak 110 peserta ikuti Kejuaraan Tenis Se Sumatera di Sawahlunto
Jumat, 03 Mei 2024 - Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Sawahlunto
Penjabat (Pj) Wali Kota Sawahlunto Dr. Zefnihan, AP, M.Si meresmikan lapangan tenis Saringan yang telah selesai direnovasi
Sabtu, 30 Desember 2023 - Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Sawahlunto

Berita Populer


Thumbnail Berita Populer
Pemerintahan
Pemko Sawahlunto Teken MoU dengan IPDN untuk Perkuat SDM ASN dan Pemerintahan Daerah
Sabtu, 26 April 2025
Selengkapnya
Thumbnail Berita Populer
Event
Sawahlunto Siap Jadi Tuan Rumah Simposium Internasional 'We Are Site Manager' Agustus 2025
Jumat, 25 April 2025
Selengkapnya
Thumbnail Berita Populer
Digitalisasi
Tiga Tower BTS Baru Resmi Beroperasi di Sawahlunto, Dukung Konektivitas Digital di Daerah Blank Spot
Jumat, 25 April 2025
Selengkapnya
Thumbnail Berita Populer
Pemerintahan
Wali Kota Sawahlunto Pimpin Sosialisasi Penyusunan Renstra Perangkat Daerah 2025–2029
Senin, 28 April 2025
Selengkapnya